Pengambilan Keputusan: Penerepan Kurikulum Merdeka pada Sekolah Dasar

Main Article Content

Indriyani Paluvi
Rusi Rusmiati Aliyyah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi persepsi guru sekolah dasar terhadap pengambilan keputusan penerapan kurikulum merdeka. Kurikulum merdeka adalah suatu pendekatan yang menekankan pada kebebasan, kreatifitas, dan relevansi dalam proses pembelajaran. Data dikumpulkan melalui kuisioner terdiri dari 15 responden yang dilaksanakan di 4 sekolah dasar yang berbeda di Kabupaten Siak. Dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif melalui studi pustaka. Analisis data yang dilakukan dengan pendekatan deduktif dan tematik menggunakan program NVIvo 12. Yang diperoleh empat tema utama : Alasan penerapan pengembilan keputusan kurikulum merdeka, dampak positif, strategi dan juga saran untuk pemerintah.

Article Details

How to Cite
Paluvi, I., & Aliyyah, R. R. . (2024). Pengambilan Keputusan: Penerepan Kurikulum Merdeka pada Sekolah Dasar. Karimah Tauhid, 3(3), 2652–2672. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v3i3.12247
Section
Articles

References

Adlini, M. N., Dinda, A. H., Yulinda, S., Chotimah, O., & Merliyana, S. J. (2022). Metode Penelitian Kualitatif Studi Pustaka. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 974–980. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v6i1.3394

Aliyyah, R. R., Guru, P., Dasar, S., Bogor, U. D., Guru, P., Dasar, S., Bogor, Universitas Djuanda Tauhid, K., & Putri, N. S. (2024). PENGELOLAAN MINAT BELAJAR SISWA : STUDI IMPLEMENTASI PADA KURIKULUM MERDEKA DI. 3.

Arifah, N. A., Diah Utami, R., Guru, P., Dasar, S., Keguruan, F., Pendidikan, I., & Surakarta, U. M. (2015). IMPLEENTASI NILAI-NILAI PROFIL PANCASILA DALAM KURIKULUM MERDEKA DI SEKOLAH DASAR. Terbit Sejak, 9(1), 27–41. http://ojs.uniska-bjm.ac.id/index.php/jurnalmuallimuna

Darmalaksana, W. (2020). Metode Penelitian Kualitatif Studi Pustaka dan Studi Lapangan. Pre-Print Digital Library UIN Sunan Gunung Djati Bandung, 1–6.

Fitriyah, C. Z., & Wardani, R. P. (2022). Paradigma Kurikulum Merdeka Bagi Guru Sekolah Dasar. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 12(3), 236–243. https://doi.org/10.24246/j.js.2022.v12.i3.p236-243

Hamdi, S., Triatna, C., & Nurdin, N. (2022). Kurikulum Merdeka dalam Perspektif Pedagogik. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 7(1), 10–17. https://doi.org/10.30998/sap.v7i1.13015

Megawati, Meiyetti, & M. Surip. (2021). Menjadi Guru Yang Kreatif dan Inovatif Di Masa Depan. Prosiding Seminar Nasional PBSI-IV Tahun 2021, Tema: Pembelajaran Bahasa Dan Sastra Indonesia Berbasis Digital Guna Mendukung Implementasi Merdeka Belajar, 8(7), 1–6.

Salsabillah, F., Zahro, A. M., & ... (2023). Implementasi kurikulum Merdeka di SD Negeri 02 Wonorejo: Implementasi kurikulum Merdeka di SD Negeri 02 Wonorejo. Prosiding SEMAI …, 158–165. https://proceeding.uingusdur.ac.id/index.php/semai/article/view/1245

Tania, U., Andayani, S., & Santoso, H. (2023). Kreativitas Guru Dalam Penggunaan Media Pembelajaran Dari Barang Bekas Untuk Meningkatkan Kemampuan Berhitung Siswa Tk Dharmawanita. POACE: Jurnal Program Studi Adminitrasi Pendidikan, 3(2), 99–106. https://doi.org/10.24127/poace.v3i2.3559

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 7 > >>