Analisis Puisi “Bunga dan Tembok” Karya Wiji Thukul dengan Pendekatan Semiotik

Main Article Content

Isnaini Nurhayati
Megan Asri Humaira

Abstract

Apresiasi sastra merupakan kegiatan yang memberikan penilaian suatu karya sasta dengan membaca, dan memahami dengan mengakrabi sebuah karya yang melakukan tahap pengenalan, pemahaman, penghayatan, menikmati lalu diterapkan yang dimana para pembaca akan menghayati saat membaca sehingga merasakan arti dari karya sastra salah satunya adalah puisi. Puisi merupakan karya sastra berupa karangan bebas yang berisikan ungkapan kata-kata atau kalimat yang menghadirkan pemikiran imajinatif oleh para pembaca. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis makna dan mendeksripsikan hasil analisis puisi “Bunga dan Tembok” secara semiotik. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode Analisis isi (Content Analysis) dengan menggunakan penelitian deskriptif kuantitatif yang dikaji secara semiotik. Hasil penelitian analisis yang diperoleh adalah puisi “Bunga dan Tembok” ini banyak sekali ungkapan yang berhubungan dengan tanda. Puisi ini juga ungkapan perasaan dan kenyataan kejadian yang dirasakan penyair terhadap kehidupan pada masa orde baru sehinga puisi tersebut memiliki makna yang dalam.

Article Details

How to Cite
Nurhayati, I., & Humaira, M. A. (2023). Analisis Puisi “Bunga dan Tembok” Karya Wiji Thukul dengan Pendekatan Semiotik. Karimah Tauhid, 2(1), 36–45. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v2i1.7426
Section
Articles

References

Ahmadi, A. (2019). Metode Penelitian Sastra. Penerbit Graniti.

Devannia Putri Rizky, Wikanengsih, V. N. (2021). Analisis Semiotik Dalam Puisi “Burung Hitam” Karya W.S Rendra. Jurnal Parole, 4(1), 31–38. https://journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/parole/article/view/5682

Astuti, L. F., & Humaira, M. A. (2022). Analisis Puisi “Puisi Untuk Ibu” Karya Muhammad Ichsan dengan Pendekatan struktural. KARIMAH TAUHID, 1(1).

Humaira, M. A. (2022). " Kau Bukan Sekedar Guru" Karya Muhammad Ichsan dengan Analisis Pendekatan Struktural. KARIMAH TAUHID, 1(2).

Maulidya, A. N., & Humaira, M. A. (2022). Analisis Puisi “Tentang Seseorang “Karya Rako Prijanto dengan Pendekatan Semiotik. KARIMAH TAUHID, 1(4), 496-501.

Apriliani, R., & Humaira, M. A. (2022). Analisis Kajian Semiotika dalam Puisi “Jalan Hidup” Karya Dan-Yal. KARIMAH TAUHID, 1(4), 516-521.

Fitri, A., & Humaira, M. A. (2022). Analisis Moral dan Psikologis pada Puisi “Ibu” Karya Kh. Mustofa Bisri. KARIMAH TAUHID, 1(4), 502-515.

Sriayuni, D., & Humaira, M. A. (2022). Analisis Puisi “Senja di Pelabuhan Kecil” Karya Chairil Anwar dengan Pendekatan Struktural. KARIMAH TAUHID, 1(4), 522-530.

Fajriati, A. S., & Humaira, M. A. (2022). Analisis Puisi “Tak Kubiarkan Gerimis Datang Di Hatimu” Karya H. Muhammad Ichsan Menggunakan Pendekatan Semiotik. KARIMAH TAUHID, 1(4), 489-495.

Humaira, M. A. (2022). ANALISIS MAKNA PADA PUISI “KEPADA PEMINTA-MINTA” KARYA CHAIRIL ANWAR MENGGUNAKAN PENDEKATAN SEMIOTIKA. KARIMAH TAUHID, 1(5).

Nurmi. (2018). Peningkatan Kemampuan Apresiasi Cerpen Siswa Melalui Teknik Analisis Unsur-Unsur Intrinsik. Indonesian Journal of Educational Studies, 21(1), 57–63. https://doi.org/10.26858/ijes.v21i1.6694

Purbani, W. (2010). Metode Penelitian Sastra. 1–13. http://staffnew.uny.ac.id/upload/131874171/pengabdian/metode-penelitian-susastra.pdf

Rian Moh Sobirin, Teti Sobari, W. W. (2021). Analisis Makna Pada Puisi “Aku Ingin” Karya Sapardi Djoko Damono Menggunakan Pendekatan Semiotika. Parole (Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia), 4(1), 87–92.

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>