ANALISIS APPROVEMENT NASABAH NON FIXED INCOME PADA PEMBIAYAAN KEPEMILIKAN RUMAH GRIYA

Main Article Content

Ade Muliya Putri
Imam Abdul Aziz
Adi Rahmannur Ibnu

Abstract

Permasalahan ketersediaan perumahan mengakibatkan harga jual properti semakin meningkat sehingga pemenuhan atas kebutuhan rumah sangatlah sulit didapatkan oleh kalangan masyarakat yang penghasilannya tidak besar dan terdapat batasan serta pertimbangan yang ditetapkan oleh pihak bank untuk memberikan pembiayaan rumah tersebut kepada nasabah non fixed income. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui analisis approvement yang dilakukan oleh Bank Syariah Indonesia terhadap nasabah non fixed income yang ingin mengajukan pembiayaan dengan produk Griya. Jenis penelitian yang digunakan studi kasus dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan model Miles dan Huberman yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses approvement bagi nasabah non fixed income di bank syariah dilihat dari segi penghasilan, jenis usaha, dan tanggungan hidup. Status pekerjaan dan penghasilan menjadi tolak ukur bank dalam memberikan pembiayaan. Dalam memberikan pembiayaan pihak bank melakukan analisis sesuai dengan prinsip 5C. Aspek character melalui riwayat hidup, mencari informasi nasabah di lingkungan sekitar tempat tinggal, melakukan bank to bank information. Capacity melalui slip/daftar rincian pendapatan, bidang usaha lain yang dimiliki, tabungan/rekening koran yang berkaitan dengan usaha yang dijalani. Capital dari status kepemilikan rumah yang ditinggali nasabah sebelumnya, jenis transportasi yang dimiliki nasabah. Collateral dilihat dari agunan berupa rumah yang akan dibeli oleh nasabah dengan pinjaman dari bank. Condition of Economy melalui kondisi ekonomi nasabah dari usaha yang dijalankannya dan berapa lama usaha yang sudah berjalan. Sehingga dapat disimpulkan bahwa dari kelima prinsip tersebut yang dominan dijadikan pertimbangan adalah aspek character dan collateral.

Article Details

How to Cite
Putri, A. M., Aziz, I. A., & Ibnu, A. R. (2023). ANALISIS APPROVEMENT NASABAH NON FIXED INCOME PADA PEMBIAYAAN KEPEMILIKAN RUMAH GRIYA . NISBAH: Jurnal Perbankan Syariah, 9(2), 78–91. https://doi.org/10.30997/jn.v9i2.10189
Section
Articles

References

Jurnal

Andriani, Maya. (2015). Analisis Manajemen Risiko Dalam Mengatasi Pembiayaan Bermasalah Pada Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Studi Kasus BRI Syariah Cabang Bogor. Jurnal Ekonomi Islam. Vol. 6 No 2.

Astuty, P. Nurjanah. N. (2018). Analisis Pengaruh Financing To Deposit Ratio (FDR), Non Performing Financing (NPF), Suku Bunga dan Bank Size Terhadap Pembiayaan KPR Syariah (Studi Kasus Bank Umum Syariah di Indonesia dan Malaysia Periode 2010-2016). Jurnal Ekonomi. Volume 20, No 3.

Aswer, Ahamed, A. Z, Jalil, Abdullaah, M. Aini, N. (2019). A proposal Of AMM (Adapted Mudarabah Model) For Shariah Compliant Home Financing In Malaysia. The Journal of Muamalat and Islamic Finance Research. Volume 16, No 1, 82-96.

Fatmasari, Nabila. (2013). Analisis Sistem Pembiayaan KPR Bank Konvensional dan Pembiayaan KPRS Bank Syariah (Studi Kasus Bank BTN dengan Bank Muamalat). Jurnal Akuntansi. Volume 1, No 1.

Husain, S M, Asmawati, A. (2017). ManajemenRisiko Pembiayaan Kepemilikan Rumah (KPR) Griya iB Hasanah Pada Bank BNI Syariah. Jurnal Teknik Informatika, Volume 1, No 2, Pp 72-78.

Iftiani, Nurlaila. (2022). Analisis Pertumbuhan Pembiayaan KPR IB Syariah Tapak Pada Nasabah Non Fix Income Di PT Bank Sumut Syariah KC Medan Katamso. Jurnal Ilmiah Indonesia. Volume 7 No 12. 19261 19269.

Mahfudz. (2018). Mekanisme Pembiayaan KPR IB Berdasarkan Akad Murabahah Di perbankan Syariah. Zawiyah: Jurnal Pemikiran Islam. Volume 4, No 2.

Maulida, Z, Ibnu, A. R. Khair, M. (2022) Analisis Perbandingan Ketahanan (Resilience) Keuangan Bank Umum Syariah antara Sebelum dan Selama Pandemi Covid-19. Istithmar: Jurnal Studi Ekonomi Syariah. Volume 6, No.

Nurlaila, S. Ibnu, A. R. Khoir, M. (2022). Pengaruh Penerapan Nilai-Nilai Syariah, Kualitas Pelayanan Dan Keunggulan Produk Terhadap Kepuasan Nasabah Bank Syariah. Nisbah: Jurnal Perbankan Syariah. Volume 8, No 2.

Nugroho, Lucky, Malik, Anas, (2020). Determinasi Kualitas Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) Berdasarkan Perspektif Sumber Angsuran dan Rasio Fraud Account Officer. Jurnal Akutansi dan Keuangan. Volume 7 No 2. 71-79.

Ramadhan, Dony. (2014). Analisis sistem Informasi Pengambilan Keputusan Pemberian KPR dengan Menggunakan Model Herbert A. Simon (Studi pada PT. Bank Tabungan Negara (persero), Tbk Malang). Jurnal Administrasi Bisnis. Volume 8, No 2, 1-6.

Ramadhani, T. R., Aziz, I. A., Brawijaya, A. (2021). Peran Lembaga Alternatif Penyelesaian Sengketa Perbankan Indonesia (LAPSPI) Dalam Penyelesaian Sengketa Pembiayaan Di Bank Syariah. Tawazun: Journal of Sharia Economic Law. Volume 4. No 1

Sari, R. A, Zaki, I. (2019). Kesesuaian Akad Murabahah Dengan Pembiayaan Kepemilikan Rumah Bank Jatim Unit Usaha Syariah. Jurnal Ekonomi Syariah Teori dan Terapan. Volume 6, No 6.

Satria, Rizal. M, setiani. T. (2018). Analisis Perbandingan Pemberian Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Pada Bank Konvensional dengan Pembiayaan Murabahah (KPR) Pada Bank Syariah (Studi Kasus Pada Bank BJB dengan Bank BJB Syariah). Jurnal Ekonomi dan Keuangan Syariah. Volume 2, No 1, 107-117.

Sholeha., F. Z. P. (2021). Implementasi 5c Pada Proses Pembiayaan Rumah Bank Mega Syariah Depok Saat Covid-19. Jurnal Nisbah, Volume 7, No 2.

Subowo, H. K. (2013). Aspek Hukum Pembangunan Perumahan Pasca Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Bagi Masyarakat Bepenghasilan Rendah (MBR). Jurnal Hukum dan Dinamika Masyarakat, Volume 10, No 2.

Solikhah, M. (2020). analisis prinsip 5c terhadap kelayakan nasabah pembiayaan kpr bersubsidi pada bank BTN kcps madiun. IAIN Ponorogo.

Takalamingan, H. F, Saerang, D.P.E, Kalalo,

M. Y. B. (2018). Analisis Penerapan Sistem Dan Prosedur Pemberian Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) Subsidi Pada Bank Tabungan Negara Cabang Manado. Jurnal Riset Akuntansi Going Concern. Volume 13. No 4. 830-840.

Wiranti, Hodsay. Z, Kurniawan. C. (2019). Analisis Prosedur Pemberian Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Dalam Pencegahan Kredit Macet Pada Bank PT. Bank SUMSEL Babel Pusat. Jurnal Neraca. Volume 3. No 1, 118-129.

Buku.

Ahmad, I. 2017. Ini Loh KPR Syariah!.

Jakarta. Gramedia Pustaka Utama

Aisyah, binti Nur. 2015. Managemen Pembiayaan Bank Syariah. Yogyakarta: Kalimedia.

Andri, S. 2009. Bank dan Lembaga Keuangan Syariah. Jakarta: Kencana

Anwar, Sanusi. 2014. Metodologi Penelitian Bisnis. Cetakan Keempat. Jakarta: Salemba Empat

Antonio, Safi, M. 2001. Bank Syariah Dan Teori Ke Praktek, Jakarta: Gema Insani.

Ascarya. 2015. Akad dan Produk Bank Syariah. Jakarta: PT. Rajawali Perss.

Bungin, Burhan. 2015. Penelitian Kualitatif. Jakarta: Prenada Media Group

Creswell, John W. 2017. Research Design PendekatanMetode Kualitatif, Kuantitatif, dan Campuran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. 1998. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Hardjono. 2008. Mudah Memiliki Rumah Lewat KPR. Jakarta: PT. Pustaka Grahatama.

Hamidi. 2008. Metode Penelitian Kualitatif Pendekatan Praktis Penulisan Proposal dan Laporan Penelitian. Malang: UMM Press.

Ikatan Bankir Indonesia. 2016. Memahami Bisnis Bank Syariah. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Ikatan Bankir Indonesia. 2016. Mengelola Kredit Secara Sehat. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama

Laksmana, Yusak. 2009. Panduan Praktis Account Officer Bank Syariah. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Muhammad. 2005. Manajemen Pembiayaan Bank Syariah, Yogyakarta: UPP AMP YKPN.

Tesis atau Skripsi

Aliah, W. 2010. Preferensi Nasabah Terhadap Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Syariah (Studi Pada Bank BTN Syariah Cabang Bogor), Skripsi: Jakarta.

Azura., S. N. (2019). Mekanisme Pembiayaan Kredit Perumahan Rakyat (Kpr) Syariah Bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah Pada PT Bank Brisyariah KC Medan S.Parman. Skripsi Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

Azmi, Zulfikri, TR. (2018). Pembiayaan Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) Bagi Nasabah Fix Income pada PT Bank Muamalat KC Medan Balai Kota. Skripsi Minor. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Sumatera Utara, Medan.

Cahyo, Bayu Ilham. (2015). Analisis Sistem dan Prosedur Pembiayaan Kredit Pemilikan Rumah Syariah (KPRS) Murabahah Untuk Mendukung Pengendalian Intern (Studi pada PT. BTN Syariah Cabang Jombang), Malang: Skripsi Universitas Brawijaya.

Hawa, Sevilla. (2015). Pengaruh Pendapatan Calon Nasabah Terhadap Jumlah Permintaan Pembiayaan Kepemilikan Rumah (KPR) Sejahtera di Bank BRI Syariah KCP Bandung. Skripsi Universitas Islam Bandung.

Karin, Agita. (2019). Analisis Sistem Dan Prosedur Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) Dengan Akad Pembiayaan Murabahah Pada PT. Bank BRI Syariah Cabang Medan. Skripsi Universitas Pembangunan Panca Budi.

Prayogo, Setia. D, (2016). Analisis Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) dengan Akad Pembiayaan Murabahah di Bank Muamalat KCP Magelang. Tugas Akhir Skripsi IAIN Salatiga.

Sahvitri, A. (2018). Analisis Pembiayaan KPR Syariah Terhadap Nasabah Berpenghasilan Rendah (studi pada Bank BRI Syariah KC Bandar Lampung Kedaton). Skripsi Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung.

Wardani, D. K. (2020). Implementasi Pembiayaan Pemilikan Rumah Pada Nasabah Non-fixed income. Skripsi Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

Website.

Badan pusat Statistik Provinsi Jawa Barat. 2019. Informasi Persentase Rumah Tangga Menurut Status Kepemilikan Bangunan Tempat Tinggal dan Kabupaten/Kota Tahun 2019. Diakses 21 Desember 2023 dari https://jabar.bps.go.id/indicator/29/461/1/persentase-rumah-tangga-menurut-status-kepemilikan-bangunan-tempat-tinggal-dan-kabupaten-kota-.html

Data Backlog diakses 10 Januari 2023 https://ppdpp.id/data-backlog/

Kajian Perlindungan Konsumen Sektor Jasa Keuangan. Kredit Kepemilikan Rumah (KPR). www.ojk.go.id (Diperoleh 28 Februari 2023)

Pekerja Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). (2018). Informasi Statistik Pekerja Umum dan Perumahan Rakyat 2018. Jakarta. Diperoleh 24 Januari 2023 dari http://eppid.pu.id

Sebaran Backlog dan EWS 2018-2020. (Diperoleh 10 Januari 2023)

Statistik Industri Keuangan Nonbank (IKNB) Syariah. (2021). Data dan Informasi Kinerja Keuangan Industri Jasa Keuangan Nonbank Syariah. (diakses pada 10 Januari 2023)

Web Sensus BPS. Data dan Informasi Kegiatan Sensus diakses 2023

Most read articles by the same author(s)