Implementasi Kurikulum Merdeka: Strategi Guru dalam Mengelola Kedisiplinan Siswa pada Sekolah Dasar

Authors

  • Cantika Nurfaidah Universitas Djuanda
  • Rusi Rusmiati Aliyyah Universitas Djuanda

DOI:

https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v3i1.11616

Keywords:

kurikulum merdeka, kedisiplinan, siswa SD

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui upaya guru penggerak dalam mengelola kedisiplinan siswa di Sekolah Dasar (SD). Partisipasi dalam penelitian ini adalah 15 guru penggerak di SD yang tersebar di beberapa sekolah wilayah kota/kabupaten Bogor dan kabupaten Sukabumi. Metodologi yang digunakan pada penelitian ini yaitu studi kasus yang bertujuan untuk memungkinkan peneliti memperoleh dan mengkaji data dalam suatu konteks atau fenomena. Dengan teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner terbuka. Hasil dan pembahasan pada penelitian ini difokuskan pada manfaat mengelola kedisiplinan siswa, saran atau masukan untuk mengelola kedisiplinan siswa, tantangan guru dalam mengelola kedisiplinan siswa di kelas serta dampak positif dan negatif dari penerapan kurikulum merdeka.

References

Aliyyah, R. R., Abdurakhman, O., & Humaniora, J. S. (2017). Pengelolaan Kelas Rendah di SD Amaliah Ciawi Bogor [Preprint]. INA-Rxiv. https://doi.org/10.31227/osf.io/z26fq

Aliyyah, R. R., Gunadi, G., Sutisnawati, A., & Febriantina, S. (2023). Perceptions of elementary school teachers towards the implementation of the independent curriculum during the COVID-19 pandemic. Journal of Education and e-Learning Research, 10(2), 154-164.

Aliyyah, R. R., Widyasari, W., Rasmitadila, R., Humaira, M. A., Ulfah, S. W., & Mulyadi, D. (2019). Outstanding Teachers: The Steps In Acquiring Them. International Journal for Educational and Vocational Studies, 1(5). https://doi.org/10.29103/ijevs.v1i5.1528

Bahri, S. (2017). Pengembangan Kurikulum Dasar dan Tujuannya. Jurnal Ilmiah Islam Futura, 11(1), 15. https://doi.org/10.22373/jiif.v11i1.61

Baro’ah, S. (2020). Kebijakan Merdeka Belajar Sebagai Strategi Peningkatan Mutu Pendidikan(1).

Elly, R. (2016). Hubungan Kedisiplinan Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V di SD Negeri 10 Banda Aceh. 3.

Indarta, Y., Jalinus, N., Waskito, W., Samala, A. D., Riyanda, A. R., & Adi, N. H. (2022). Relevansi Kurikulum Merdeka Belajar dengan Model Pembelajaran Abad 21 dalam Perkembangan Era Society 5.0. EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN, 4(2), 3011–3024. https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i2.2589

Njoroge, P. M., & Nyabuto, A. N. (2014). Discipline as a Factor in Academic Performance in Kenya. Journal of Educational and Social Research. https://doi.org/10.5901/jesr.2014.v4n1p289

Rachman, F., Taufika, R., Kabatiah, M., Batubara, A., Pratama, F. F., & Nurgiansah, T. H. (2021). Pelaksanaan Kurikulum PPKn pada Kondisi Khusus Pandemi Covid-19. Jurnal Basicedu, 5(6), 5682–5691. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1743

Rahmat, N. (2017). Pembentukan Karakter Disiplin Siswa Melalui Guru Kelas di SD Negeri 3 Rejosari Kabupaten Oku Timur. Jurnal Manajemen, 2(2).

Suratno, J., & Sari, D. P. (2022). Kurikulum dan Model-model Pengembangannya. 2(1).

Susilowati, E. (2022). Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar dalam Pembentukan Karakter Siswa pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam. 1(1).

Ulfah, R., Aliyyah, R. R., & Fauziyah, R. S. P. (2018). Reward dan Punishment dalam Pembentukan Karakter Disiplin Santri. Tadbir Muwahhid, 2(2), 98-110.

Vhalery, R., Setyastanto, A. M., & Leksono, A. W. (2022). Kurikulum Merdeka Belajar

Kampus Merdeka: Sebuah Kajian Literatur. Research and Development Journal of Education, 8(1), 185. https://doi.org/10.30998/rdje.v8i1.11718

Downloads

Published

2024-01-10

How to Cite

Nurfaidah, C., & Aliyyah, R. R. . (2024). Implementasi Kurikulum Merdeka: Strategi Guru dalam Mengelola Kedisiplinan Siswa pada Sekolah Dasar. Karimah Tauhid, 3(1), 183–204. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v3i1.11616

Most read articles by the same author(s)

<< < 2 3 4 5 6 7 8 > >>