Pengaruh Model Pembelajaran Team Games Tournament (TGT) Terhadap Peningkatan Keterampilan Membaca (Maharah Al-Qiro’ah) Bahasa Arab Kelas V MI Darul Jannah Caringin, Bogor

Authors

  • Zaini Rahmawati Zaini Rahmawati Universitas Djuanda
  • Helmia Tasti Adri Universitas Djuanda
  • Didin Syamsudin Universitas Djuanda

DOI:

https://doi.org/10.30997/tjpba.v5i1.10232

Keywords:

Model Pembelajaran, Team Games Tournament (TGT), Keterampilan Membaca

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Team Games Tournament (TGT) terhadap peningkatan keterampilan membaca (maharah al-qiro’ah) bahasa Arab kelas V MI Darul Jannah Caringin Bogor. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan metode penelitian pre eksperiment one grup pretest-posttest, teknik pengumpulan data yang di gunakan pada penelitian ini adalah observasi, wawancara, dokumentasi, dan tes berupa pretest dan posttest. Hasil dari penelitian ini terdapat nilai pretest dengan rata-rata (65,17), setelah dilakukan posttest dan analisis data pada hasil uji normalitas menggunakan program SPSS dengan uji normalitas Kolmogrov-Smirnov dan Shapiro-Wilk menyatakan data berdistribusi normal, dan pada hasil uji t-test yaitu 0,000 (0,000 < 0,05), maka Ho ditolak dan Ha di terima. Hal ini menunjukkan bahwa penggunaaan model pembelajaran Team Games Tournament (TGT) memiliki pengaruh terhadap peningkatan ketermpilan membaca peserta didik, serta berdasarkan nilai rata-rata posttest (85,65) dan dapat di simpulkan bahwa terdapat pengaruh model pembelajaran Team Games Tournament (TGT) terhadap peningkatan keterampilan membaca (maharah al-qiro’ah) bahasa arab MI Darul Jannah Caringin Bogor.

References

Dewi, S. K., & Sudaryanto, A. (2020). Validitas dan Reliabilitas Kuesioner Pengetahuan , Sikap dan Perilaku Pencegahan Demam Berdarah. Seminar Nasional Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surakarta (SEMNASKEP) 2020, 73–79.

Febrianingsih, D. (2021). Keterampilan Membaca Dalam Pembelajaran Bahasa Arab. Salimiya: Jurnal Studi Ilmu Keagamaan Islam, 2(2), 21–39.

Hilmi, : (2018). TEKNIK EVALUASI AKTUAL TERHADAP MAHARAH LUGHAWIYAH. JURNAL MIMBAR AKADEMIKA: MEDIA ILMU PENGETAHUAN DAN PENDIDIKAN, 3(2), 175–176. https://doi.org/10.31538/alsuna.v1i2.77

Ichsan, F. N., & Hadiyanto, H. (2021). Implementasi Perencanaan Pendidikan dalam Meningkatkan Karakter Bangsa melalui Penguatan Pelaksanaan Kurikulum. Jurnal Studi Guru Dan Pembelajaran, 4(3), 541–551. https://doi.org/10.30605/jsgp.4.3.2021.1203

Iswanto, A. (2018). MEMBACA KECENDERUNGAN PEMIKIRAN ISLAM GENERASI MILENIAL INDONESIA. Harmoni, 17(1), 172–179. https://doi.org/10.32488/harmoni.v17i1.299

Nalole, D. (2018). Meningkatkan Keterampilan Berbicara (Maharah al-Kalam) Melalui Metode Muhadatsah dalam Pembelajaran Bahasa Arab. Jurnal Al Minhaj, 1(1), 129–145.

Pristiwanti, D., Badariah, B., Hidayat, S., & Dewi, R. S. (2022). Pengertian Pendidikan. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 1707–1715.

Slavin, R. E. (1995). Cooperative Learning, Theory,Research and Practice;Second Edition. Needham Heights.

Solihah, A. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran Teams Games Tournament (TGT) terhadap Hasil Belajar Matematika. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 1(1). https://doi.org/10.30998/sap.v1i1.1010

Yuniarti, D., & Lingga, L. (2019). The Effect of Human Resource Training and Development on Improving Teacher Performance at Muntok 1 Vocational School. Efektor, 6(1), 98. https://doi.org/10.29407/e.v6i1.12794

Downloads

Published

2024-01-29

How to Cite

Zaini Rahmawati, Z. R., Helmia Tasti Adri, & Didin Syamsudin. (2024). Pengaruh Model Pembelajaran Team Games Tournament (TGT) Terhadap Peningkatan Keterampilan Membaca (Maharah Al-Qiro’ah) Bahasa Arab Kelas V MI Darul Jannah Caringin, Bogor . Tatsqifiy: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab, 5(1), 23–33. https://doi.org/10.30997/tjpba.v5i1.10232
Abstract viewed = 19 times