Pemahaman Mahasiswa dalam Berbicara dan Menulis Bahasa Inggris

Main Article Content

Rahma Khoerunnisa
Akviani Fauziah Hasanah

Abstract

Pemahaman dalam berbicara dan menulis bahasa inggris memiliki ketertarikan yang baik dikalangan masyarakat terutama mahasiswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pemahaman mahasiswa Universitas Djuanda semester satu mengenai berbicara dan menulis Bahasa Inggris. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, penelitian ini dilakukan dengan wawancara langsung kepada narasumber yaitu mahasiswa semester 1 dengan beberapa pertanyaan mengenai pemahaman mereka terkaitan berbicara dan menulis Bahasa Inggris. Hasil penelitian yang telah dilakukan bahwa 5 narasumber mahasiswa semester 1 menyatakan sangat mudah dalam berbicara bahasa inggris, terdapat 3 mahasiswa yang menyatakan sulit menulis bahasa inggris dan 2 lainnya menyatakan mudah menulis bahasa inggris.

Article Details

How to Cite
Khoerunnisa, R., & Hasanah, A. F. . (2024). Pemahaman Mahasiswa dalam Berbicara dan Menulis Bahasa Inggris. Karimah Tauhid, 3(3), 3398–3405. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v3i3.12575
Section
Articles

References

Adnyana, I. K. S. (2022). Meningkatkan Keterampilan Berbicara Bahasa Inggris dengan Menerapkan Model Pembelajaran Hybrid Learning pada Masa Pandemi Covid -19. Journal of Education Action Research, 6(2), 235–241. https://doi.org/10.23887/jear.v6i2.45808

Amrullah. (2015). BELAJAR BERBICARA BAHASA INGGRIS MELALUI PENDEKATAN PEMBELAJARAN BERBASIS TUGAS (Penelitian Tindakan di FKIP Universitas Mataram). BAHTERA : Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra, 14(2), 129–141. https://doi.org/10.21009/bahtera.142.03

B, L. O. M. I. H. (2014). Peningkatan Kemampuan Berbicara Bahasa Inggris Melalui Media Gambar Berseri. BAHTERA : Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra, 13(1), 88–95. https://doi.org/10.21009/bahtera.131.9

Dalimunthe, E. M., & Ihsan, M. (2021). Penerapan Teori Belajar Jean Piaget dalam Proses Pembelajaran di Sekolah Dasar Negeri 101115 Sihaborhoan. Ittihad, 5(2), 15–18.

Hartiwi, J., Herpratiwi, & Sudirman. (2015). Peningkatan Keterampilan berbicara bahasa Inggris pada mata kuliah Speaking. Jurnal Bahasa Inggris Universitas Lampung, 4, 1–18.

Mufidah, N. (2017). Strategi belajar berbicara bahasa inggris. 1–131. https://idr.uin-antasari.ac.id

Obisuru, M., & Purbani, W. (2016). Kemampuan menulis bahasa Inggris siswa melalui self-editing and self-correcting berdasarkan analisis kesalahan gramatikal dan kosakata. LingTera, 3(1), 51. https://doi.org/10.21831/lt.v3i1.8473

Rahmawati. (2020). METODE PEMBELAJARAN KETERAMPILAN BERBICARA DALAM BAHASA INGGRIS YANG EFEKTIF BAGI MAHASISWA. July, 1–23.

Shafira, A., & Santoso, D. A. A. (2021). Peningkatan Keterampilan Berbicara Bahasa Inggris Melalui Guided Conversation. JEdu: Journal of English Education, 1(1), 1–13. https://doi.org/10.30998/jedu.v1i1.4409

Suprihatin. (2022). Peningkatan Pemahaman Bahasa Inggris Materi Things at Home melalui Metode Pembelajaran Mind Mapping Kelas IX-2 SMP Negeri 2 Tembilahan TP 2019/2020. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 11924–11932.

Sya, M. F., Anoegrajekti, N., Dewanti, R., & Isnawan, B. H. (2022). Exploring the Educational Value of Indo-Harry Potter to Design Foreign Language Learning Methods and Techniques. International Journal of Learning, Teaching and Educational Research, 21(10), 341–361. https://doi.org/10.26803/ijlter.21.10.19

Sya, M. F., & Helmanto, F. (2020). Writing Poster at Higher Education: Victor Schwab Theory Analysis. Wanastra: Jurnal Bahasa Dan Sastra, 12(1), 25–31. https://doi.org/10.31294/w.v12i1.7585

Sya, M. F., Kartakusumah, B., & Maufur, M. (2022). Perception of English Difficulties to Improve Learning Design. Ibn Khaldun International Journal of Economic, Community Empowerment and Sustainability, 1(1), 1–5. https://ejournal2.uika-bogor.ac.id/index.php/IIJECES/article/view/18

Wahya, I. K. (1970). Peningkatan Keterampilan Berbicara Bahasa Inggris Dengan Media Permaian Ulartangga. Jurnal Santiaji Pendidikan (JSP), 1(1), 85–96. https://doi.org/10.36733/jsp.v1i1.463

Yulia, Y. (2017). Penerapanteori Belajar dan Desain Instruksional Model pada Keterampilan Menulis Bahasa Inggris. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 17(1), 185–196. http://ji.unbari.ac.id/index.php/ilmiah/article/view/114

Most read articles by the same author(s)