Implementasi Kurikulum Berbasis Sistem Kredit Semester Sebagai Peningkatan Mutu Madrasah Aliyah Negeri Kota Surabaya

Authors

  • Febriana Kurnia Dewi UIN Sunan Ampel Surabaya
  • Nur Kholis UIN Sunan Ampel Surabaya
  • Enni Subchandini MAN Kota Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.30997/jtm.v7i1.8157

Keywords:

Sistem Kredit Semester (SKS), Mutu Madrasah, Madrasah Unggulan

Abstract

Sistem Kredit Semester (SKS) merupakan adopsi dari pelaksanaan pembelajaran pada satuan pendidikan tinggi, sistem pembelajaran SKS jauh lebih dinilai fleksibel dan kompeten dalam mencetak lulusan yang berkualitas dibandingkan dengan sistem paket yang biasa kita kenal. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana implementasi kurikulum berbasasis sistem SKS pada pelaksanaan pembelajaran sebagai peningkatan mutu madrasah di Madrasah Aliyah Negeri Kota Surabaya. Subjek penelitian yakni Wakil Kepala kurikulum, staff kurikukulum, tim penelitian dan pengembangan madrasah dan tim penjaminan mutu madrasah MAN Kota Surabaya Metode penelitian. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data snowball sampling dan triangulasi data; in-depth interview, observasi, dan dokumentasi dan dilakukan analisis sesuai teori Miles dan Huberman; data collection, data condensation, data diplay, dan conclusion/verification. Hasil penelitian membuktikan (1) pelaksanaan kurikulum pembelajaran berbasis SKS berjalan dengan efektif dan efisien di MAN Kota Surabaya, (2) implementasi kurikulum berbasis SKS meningkatan mutu madrasah MAN Kota Surabaya sebagai madrasah unggulan.

References

Arifai, A. (2018). PENGEMBANGAN KURIKULUM PESANTREN, MADRASAH DAN SEKOLAH. Raudhah Proud To Be Professionals : Jurnal Tarbiyah Islamiyah, 3(2), 13–20. https://doi.org/10.48094/raudhah.v3i2.27

Denzin, N. K., & Lincoln, Y. S. (2018). The SAGE Handbook of Qualitative Research. The SAGE Publisher.

Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam Nomor 2852 Tahun 2019.

https://drive.google.com/file/d/1BpXpOpU7iV4Vm1xDvtLCrcz_rNHYwwbL/view

Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam Nomor 6633 Tahun 2019 tentang Madrasah Penyelenggara SKS.

GLADI BERSIH ANBK MAN KOTA SURABAYA – MAN Kota Surabaya. (n.d.). Retrieved December 2, 2021, from http://man-surabaya.sch.id/blog/2021/09/09/gladi-bersih-anbk-man-kota-surabaya/

Jaya, E. (2020). ANALISIS KEBIJAKAN PENGHAPUSAN PROGRAM AKSELERASI MENJADI SISTEM KREDIT SEMESTER (SKS) KEPADA ANAK YANG MEMILIKI POTENSI CERDAS ISTIMEWA DAN/ATAU BERBAKAT ISTIMEWA (CI-BI). 6(2), 8.

Juknis Penyelenggaraan SKS Madrasah Aliyah | Buku Yunandra. (n.d.). Retrieved December 2, 2021, from https://buku.yunandracenter.com/produk/juknis-penyelenggaraan-sks-madrasah-aliyah/

Permendikbud Nomor 81 A Tahun 2013 tentang Implementasi Kurikulum.

Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik. (2017). Petunjuk Pelaksanaan Penjaminan Mutu Pendidikan Oleh Satuan Pendidikan.

Mas, S. (2017). Pengelolaan Penjaminan Mutu Pendidikan. ZAHIR Publishing.

Miles, M. B., & Huberman, A. M. (1994). Qualitative Data Analysis: An Expanded Sourcebook. SAGE.

Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldaña, J. (2014). Qualitative data analysis: A methods sourcebook (Third edition). SAGE Publications, Inc.

Moon, A. (n.d.). Ayo Madrasah: KMA 184 Tahun 2019 - Pedoman Implementasi Kurikulum Pada Madrasah. Ayo Madrasah. Retrieved November 28, 2021, from https://www.ayomadrasah.id/2019/08/kma-184-tahun-2019-implementasi-kurikulum.html

Nurul Aini, S. Pd, H. (2021, November 16). Wawancara dengan Tim Administrasi Kurikulum Ibu Hanim Nurul Aini S. Pd pukul 09.00 WIB [Personal communication].

Pangestu, D. N. (2020). Desain Pengembangan Kurikulum Madrasah Berbasis Sistem Kredit Semester Studi Kasus di MTsN 2 Ponorogo [Diploma, IAIN Ponorogo]. http://etheses.iainponorogo.ac.id/11234/

Pembelajaran Tatap Muka Perdana di MAN Kota Surabaya – MAN Kota Surabaya. (n.d.). Retrieved December 2, 2021, from http://man-surabaya.sch.id/blog/2021/09/06/pembelajaran-tatap-muka-perdana-di-man-kota-surabaya/

Perangkat Akreditasi BAN S/M. (n.d.). Google Docs. Retrieved December 2, 2021, from https://drive.google.com/file/d/1PUm_jPZrRf71wavIr4m-XfvC3yms2pOc/preview?usp=embed_facebook

PP Nomor 57 Tahun 2021 Tentang Standar Nasional Pendidikan.

Profil MAN Kota Surabaya – MAN Kota Surabaya. (n.d.). Retrieved November 28, 2021, from http://man-surabaya.sch.id/profi-man-kota-surabaya/

Siswinari, S. Pd, W. (2021, November 17). Wawancara dengan Koordinator Tim Penjaminan Mutu Madrasah Ibu Wisin Siswinarni S. Pd pukul 10.10 WIB [Personal communication].

SKS – Website Resmi MAN 1 Magetan. (n.d.). Retrieved November 28, 2021, from http://man1magetan.sch.id/kegiatan/

Subchandini, S. Pd, E. (2021, November 15). Wawancara dengan Koordinator Kurikulum Ibu Enni Subchandini S. Pd pukul 09.00 WIB [Personal communication].

Sugiyono. (2008). Metode penelitian pendidikan: (Pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R & D). Alfabeta.

Sunarwan, S. Pd. (2021, November 19). Wawancara dengan Tim Evaluasi Kurikulum Bapak Sunarwan, S. Pd pukul 08.40 WIB [Personal communication].

Supriyanto, E. (2017). MODEL PENGUATAN SEKOLAH MADRASAH UNTUK MELAYANI SISWA BERKECERDASAN TINGGI MELALUI IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BERBASIS SISTEM KREDIT SEMESTER (SKS). Profetika: Jurnal Studi Islam, 17(02), 15–28. https://doi.org/10.23917/profetika.v17i02.5294

Downloads

Published

2023-04-30

How to Cite

Dewi, F. K., Nur Kholis, & Subchandini, E. . (2023). Implementasi Kurikulum Berbasis Sistem Kredit Semester Sebagai Peningkatan Mutu Madrasah Aliyah Negeri Kota Surabaya. TADBIR MUWAHHID, 7(1), 133–150. https://doi.org/10.30997/jtm.v7i1.8157
Abstract viewed = 44 times