KEPEMIMPINAN KHARISMATIK KYAI DALAM MENINGKATKAN KETAATAN SANTRI DI PONDOK PESANTREN TERPADU DARUSSYIFA AL-FITROH SUKABUMI

Authors

  • Ari Rahmatullah Fauzi Universitas Djuanda

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Kepemimpinan Kharismatik Kyai Dalam Meningkatkan Ketaatan Santri di Pondok Pesantren Terpadu Darussyifa Al-Fitroh Sukabumi. Untuk mencapai tujuan tersebut, peneliti menggunakan jenis penelitian kualitatif sedangkan metode yang digunakan metode studi kasus. Penelitian dengan studi kasus digunakan untuk mengkaji dan menjawab permasalahan dan untuk memperoleh makna yang mendalam dan apa adanya. Data yang dikumpulkan melalui: observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data menggunakan alur reduksi data, display data, dan verifikasi data. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kyai Pondok Pesantren Terpadu Darussyifa Al-Fitroh merupakan pemimpin kharismatik, peran kyai Pondok Pesantren Terpadu Darussyifa Al-Fitroh diantaranya mengarahkan santri dan jamaah kepada ketaatan dan memberikan waktu lebih kepada santri dan bentuk-bentuk ketaatan santri diantaranya santri tidak berani melintas dihadapan kyai, tidak berani banyak bicara dihadapan kyai, menyapa ketika bertemu dengan kyai dan selalu melaksanakan tugas/perintah dari kyai.

References

Ajan, A. Mahrudin, dan Mulyana, M. A. (2018). Efektifitas Kepemimpinan Kharismatik Kyai dalam Meningkatkan Kinerja Guru. Tadbir Muwahhid, 1(2), 128–141.

Al-Marnawi, A. (2018). Menjadi Santri Paling Bahagia. Semesta Hikmah.

Dhofier, Z. (2015). Tradisi Pesantren. LP3ES.

Kompri. (2018). Manajemen dan Kepemiimpinan Pondok Pesantren. Prenadamedia Group.

Mahfud, D., Mahmudah, & W. W. (n.d.). Pengaruh Ketaatan Beribah Terhadap Kesehatan Mental Mahasiswa UIN Walisongo Semarang. Jurnal Ilmu Dakwah, 38–43.

Mubarok, E., & Sastra, A. (2018). Pesantren Penyemai Generasi Insan Kamil. Uika Press.

Qomar, M. (2006). Pesantren (Dari Transformasi MetodologiMenuju Demokratitasi Institusi). Airlangga.

Rosita. (2018). KepemimpinanKharismatik Kyai Di Pondok Pesantren Ali Maksum. Jurnal Uin Mataram, 1(2), 173.

Saefullah, U. (2014). Manajemen Pendidikan Islam. Pustaka Setia.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Sutikno, S. (2014). Pemimpin dan Kepemimpinan. Holistika.

Yusuf, M. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Penelitian Gabungan. Kencana.

Downloads

Published

2020-06-14

How to Cite

Fauzi, A. R. (2020). KEPEMIMPINAN KHARISMATIK KYAI DALAM MENINGKATKAN KETAATAN SANTRI DI PONDOK PESANTREN TERPADU DARUSSYIFA AL-FITROH SUKABUMI. AL - KAFF: JURNAL SOSIAL HUMANIORA, 3(2), 47–66. Retrieved from https://ojs.unida.ac.id/al-kaff/article/view/2840

Issue

Section

Articles
Abstract viewed = 162 times