PENINGKATAN AKSESIBILITAS NELAYAN PALABUHAN RATU PADA LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH

Authors

  • Wildan Munawar Program Studi Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi Islam Universitas Djuanda Bogor
  • Tuti Kurnia Program Studi Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi Islam Universitas Djuanda Bogor
  • Imam Abdul Aziz Program Studi Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi Islam Universitas Djuanda Bogor
  • Maya Apriyana Program Studi Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi Islam Universitas Djuanda Bogor
  • Romi Apriliansyah Program Studi Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi Islam Universitas Djuanda Bogor
  • Aldi Wijaya Program Studi Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi Islam Universitas Djuanda Bogor

DOI:

https://doi.org/10.30997/qh.v8i2.5455

Keywords:

Aksesibilitas Permodalan, LKS, Nelayan

Abstract

Permodalan menjadi salah satu permasalahan yang masih terjadi bagi nelayan dalam pemenuhan fasilitas dan peralatan dalam melaut. Hal ini dikarenakan sulitnya mengakses permodalan pada Lembaga keuangan, termasuk Lembaga keuangan Syariah. Kegiatan pengabdian ini ditujukan untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman nelayan terhadap aksesibilitas permodalan pada Lembaga keuangan Syariah. Metode pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini menggunakan pendekatan The Training Cycle. Tahap yang dilakukan adalah identifikasi kebutuhan pelatihan, menetapkan tujuan pelatihan dan perencanaan, pelaksanaan pelatihan diakhir dengan evaluasi. Hasil kegiatan pengabdian ini menunjukkan bahwa para nelayan sangat antusiasme dan berminat dalam mengajukan pembiayaan permodalan ke Lembaga keuangan Syariah. Peserta pelatihan aksesibilitas permodalan pada Lembaga keuangan Syariah mengalami peningkatan pemahaman mengenai konsep dasar aksesibilitas permodalan, bentuk-bentuk akses modal, dan tahapan pengajuan permodalan ke Lembaga keuangan Syariah.

References

Gizaw, Million., Matewos Kebede and Sujata Selvaraj. (2015). The Impact Of Credit Risk On Profitability Performance Of Commercial Banks In Ethiopia. African Journal Of Business Management, 9(2): Pp: 59-66.

Kusnadi. (2015). Pembangunan Wilayah Pesisir Terpadu: Strategi Mengatsasi Kemiskinan Nelayan. Graha Ilmu: Yogyakarta

Ogboi, Charles. (2013). Impact of Credit Risk Management on the Financial Performance of Commercial Banks in Nigeria. Journal of Emerging Issues in Economics, Finance Banking (JEIEFB) An Online International Monthly Journal.

Rahim, A. (2018). The Empowerment Strategy of The Traditional Fisherman’s Wives in The Coastal Area of Barru Regencey, South Sulawesi. Journal of Socioeconomics and Development Vol. 1 No. 1 2018.

Refugio, C. N., Bulado, M. I. E. A., Galleto, P. G., Dimalig, C. Y., Colina, D. G., Inoferio, H. V., & Nocete, M. L. R. (2020). Difficulties in teaching senior high school General Mathematics: Basis for training design. Cypriot Journal of Educational Sciences, 15(2), 319-335

Suyanto Igit, (2009), Studi Implementasi Program Pemberdayaan Masyarakat Pesisi (PEPM) Studi Kasusu Masyarakat Pesisir Kelurahan Tanjung Emas,

Takariani, C.S.D. (2015). Opini Nelayan Tentang Akses Informasi Publik. Jurnal Penelitian dan Komunikasi, Vol. 18 No. 2 Desember 2015.

Downloads

Published

2022-08-18

How to Cite

Munawar, W., Tuti Kurnia, Imam Abdul Aziz, Maya Apriyana, Romi Apriliansyah, & Aldi Wijaya. (2022). PENINGKATAN AKSESIBILITAS NELAYAN PALABUHAN RATU PADA LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH. Qardhul Hasan: Media Pengabdian Kepada Masyarakat, 8(2), 162–166. https://doi.org/10.30997/qh.v8i2.5455

Issue

Section

Articles
Abstract viewed = 61 times