SOSIALISASI STRATEGI PEMASARAN KOPI LOKAL
Main Article Content
Abstract
Kopi merupakan komoditas yang bernilai ekonomi tinggi. Permintaan kopi sangat tinggi, baik untuk permintaan dalam negeri sendiri maupun untuk ekspor. Pada umumnya kopi dijual dalam bentuk kopi biji (greenbean), biji sangrai (roasting) dan kopi bubuk. Namun pada faktanya, pemasaran kopi local belum berjalan optimal yang tercermin dari rendahnya omset penjualan atau adanya kesulitan pemasaranan. Untuk itu diperlukan suatu upaya untuk dapat meningkatkan omset penjualan, khususnya untuk kopi lokal. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PKM) ini bertujuan untuk melakukan sosialisasi tentang pentingnya penyusunan strategi pemasaran kopi local di kelompok tani “Sekar Manik” Desa Cibeureun Kecamatan Cilimus Kabupaten Kuningan Provinsi Jawa Barat. Pengabdian dilakukan pada bulan Desember 2021. Metode yang digunakan adalah analisis swot (streng, weaknesess, opportunities, treath). Hasil pengabdian menyimpulkan bahwa rumusan strategi pemasaran kopi lokal di Desa Cibeureum Kecamat at Cilimus Kabupaten Kuningan adalah strategi pertumbuhan melalui integrasi horizontal (sel 5). Implementasi dari strategi ini adalah peningkatan penjualan kopi lokal yang dapat ditempuh melalui beberapa cara, antara lain: memasuki segmen pasar baru, pemasaran secara online (digital marketing) dan diversifikasi produk. Adanya gambaran rumusan strategi tersebut diharapkan dapat meningkatkan kualitas sumberdaya petani dan sekaligus dapat membangkitkan semangat kelompok tani “Sekar Manik” untuk tetap memelihara dan meningkatkan produktifitas kopinya.
Article Details

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
- Copyright on articles is retained by the respective author(s), without restrictions. A non-exclusive license is granted to Qardhul Hasan: Media Pengabdian kepada Masyarakat to publish the article and identify itself as its original publisher, along with the commercial right to include the article in a hardcopy issue for sale to libraries and individuals.
- Articles published in Qardhul Hasan: Media Pengabdian kepada Masyarakat are licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International license. You are free to copy, transform, or redistribute articles for any lawful purpose in any medium, provided you give appropriate credit to the original author(s) and the journal, link to the license, indicate if changes were made, and redistribute any derivative work under the same license.
- By publishing in Qardhul Hasan: Media Pengabdian kepada Masyarakat, authors grant any third party the right to use their article to the extent provided by the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International license.
References
Anggraini, L. D., Deoranto, P., & Ikasari, D. M. (2015). Analisis Persepsi Konsumen Menggunakan Metode Importance Performance Analysis Dan Customer Satisfaction Index. Jurnal Industri, 4(2), 74–81.
Arianti, Y. S., & Waluyati, L. R. (2019). Analisis Nilai Tambah dan Strategi Pengembangan Agroindustri Gula Merah di Kabupaten Madiun. Jurnal Ekonomi Pertanian Dan Agribisnis, 3(2), 256–266. https://doi.org/10.21776/ub.jepa.2019.003.02.4
Badan Pusat Statistik. (2020). Kabupaten Kuningan Dalam Angka. Badan Pusat Statistik Kabupaten Kuningan. https://bit.ly/3AIYfhP
Ciremaitoday. (2019). BI Cirebon Resmikan Desa Wisata Cibeureum, Kuningan. Konten Media Partner. https://bit.ly/3KXfr7T
Freddy Rangkuti. (1997). ANALISIS SWOT : Teknik Membedah Kasus Bisnis. Gramedia Pustaka Utama.
Lolita, A. (2013). Strategi Pengembangan Usaha Coffee Shop De Koffie-Pot di Kota Bogor, Jawa Barat. Universitas Negeri Islam Hidayatullah, 2662, 168–178.
Maryani, D. Y., Rochdiani, D., & Setia, B. (2020). Strategi Pengembagan Bisnis Kedai Kopi“Ai Coffee” Di Desa Pakemitan Kecamatan Ciawi Kabupaten Tasikmalaya. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Agroinfo Galuh, 7(3), 739. https://doi.org/10.25157/jimag.v7i3.4007
Muhammad Bey Tasmara Sumitro. (2019). Analisis tingkat kepuasan petani kopi arabika terhadap pedagang pengumpul dan strategi bisnis usahatani kopi arabika di pematang raya kecamatan raya kabupaten simalungun. In Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Muhammadiyah Sumatera Utara.
Nia Rosiana. (2020). Dinamika pola pemasaran kopi pada wilayah sentra produksi utama di Indonesia. Jurnal Agrosains Dan Teknologi, 5(1), 1–10.
Rina Suci. (2019). Ngopi di Desa Wisata Kopi Cibeureum Kuningan. Jurnal Jabar. https://bit.ly/3KUiLAB
Sigit Winarno, & Ismaya, S. (2007). Kamus Besar Ekonomi. Pustaka Grafika.
Sulistiowati , Yohana Tyas; Mulyo Aji, Joni Murti dan Hartadi, R. (2017). Analisis nilai tambah dan tingkat produktivitas kerjaserta strategi pengembangan. 10(2), 18–26. https://doi.org/https://doi.org/10.19184/jsep.v10i2.5286
Sulistiowati, Y. T., Aji, J. M. M., & Hartadi, R. (2017). Analisis Nilai Tambah Dan Tingkat Produktivitas Kerja Serta Strategi Pengembangan Home Industry Gula Kelapa Di Desa Tembokrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember. Jurnal Agribest, 1(1). https://doi.org/10.32528/agribest.v1i1.1253
Tamaradewi, R. N., Miftah, H., & Yusdiarti, A. (2019). ANALISIS NILAI TAMBAH DAN STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA KOPI (Coffea, sp) DI KELOMPOK TANI HUTAN (KTH) CIBULAO HIJAU. Jurnal Agribisains, 5(2). https://doi.org/10.30997/jagi.v5i2.2322
Wachdijono, & Jaeroni, A. (2021). Pemasaran kopi pada era ke tiga di kabupaten kuningan. Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis, 7(2), 1295. https://doi.org/10.25157/ma.v7i2.5235