Jurnal Mina Sains adalah jurnal resmi yang diterbitkan oleh Jurusan Perikanan Fakultas Pertanian Universitas Djuanda Bogor sebagai media penyebarluasan dan pertukaran informasi dan komunikasi yang dilakukan oleh para peneliti di lingkungan Jurusan Perikanan Fakultas Pertanian Universitas Djuanda Bogor dengan para peneliti di luar institusi. Jurnal ini diterbitkan dua kali dalam satu tahun: April dan Oktober. Redaksi menerima naskah dengan ketentuan pemuatan seperti tersedia di halaman belakang setiap penerbitan.
DOI: https://doi.org/10.30997/jms.v4i2
Published: 2019-01-11
Articles
Perbedaan Padat Tebar Ikan Nilem Pada Sistem Polikultur Udang Galah (Macrobranchium rosenbergii) dan Ikan Nilem (Osteochilus vittatus)
58 - 66
Hubungan Panjang-Berat, Nisbah Kelamin, dan Indeks Kematangan Gonad Kerang Darah (Anadara granosa LINN. 1758) di Perairan Muara Gembong – Bekasi
67 - 75
Analisis Ekonomi Kelembagaan Pengelolaan Kawasan Konservasi Perairan Teluk Depapre Di Kabupaten Jayapura
76 - 90
Karakteristik Hidrooseanografi di Perairan Pesisir Kabupaten agam
100 - 106
Tingkat Kelangsungan Hidup Dan Pertumbuhan Udang Galah (Macrobrachium Rosenbergii De Man) Pada Media Bersalinitas
107 - 126