ANALISIS KESEHATAN BANK UMUM SYARIAH DI MASA PANDEMI COVID-19 TAHUN 2020 DENGAN PENDEKATAN RGEC ANALYSIS OF THE HEALTH OF ISLAMIC COMMERCIAL BANKS DURING THE COVID-19 PANDEMIC IN 2020 WITH THE RGEC APPROACH

Main Article Content

Eni Sulistiani
Chaidir Iswanaji

Abstract

Tahun 2020 dimana terjadi pandemi covid-19, sangat penting bagi suatu entitas khususnya bank untuk menilai tingkat kesehatannya mengingat bank mempunyai peranan penting dalam roda perekonomian negara dan penopang ekonomi nasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana tingkat kesehatan Bank Umum Syariah di Indonesia tahun 2020. Data yang digunakan adalah data sekunder dari Laporan Keuangan 14 bank umum syariah. Analisis data dilakukan dengan pendekatan metode RGEC. Hasil dari penelitian ini adalah kondisi kesehatan bank umum syariah jika dilihat dari aspek risiko profil dengan indikator risiko kredit dalam keadaan sangat baik dan dalam indikator risiko likuiditas dalam keadaan cukup baik, jika dilihat dari aspek good corporate governance memiliki tingkat kesehatan yang baik, dilihat dari aspek earnings atau rentabilitas dengan indikator ROA dalam keadaan baik dan dengan indikator ROE dalam keadaan cukup baik dan jika dilihat dari aspek modal dalam keadaan sangat baik.

Article Details

How to Cite
Sulistiani, E., & Iswanaji, C. . (2021). ANALISIS KESEHATAN BANK UMUM SYARIAH DI MASA PANDEMI COVID-19 TAHUN 2020 DENGAN PENDEKATAN RGEC: ANALYSIS OF THE HEALTH OF ISLAMIC COMMERCIAL BANKS DURING THE COVID-19 PANDEMIC IN 2020 WITH THE RGEC APPROACH. NISBAH: Jurnal Perbankan Syariah, 7(2), 106–116. https://doi.org/10.30997/jn.v7i2.4575
Section
Articles

References

Agustina, R. (2017). Penilaian Tingkat Kesehatan Perbankan Syariah Di Indonesia Dengan Metode RGEC. Al-Urban: Jurnal Ekonomi Syariah dan Filantropi Islam, 1(1), 35-51.

Anggraini, M. (2015). Analisis Kinerja Keuangan Bank Konvensional Dan Bank Syariah Dengan Menggunakan Pendekatan RGEC (Studi pada PT. BRI, Tbk dan PT. BRI Syariah Periode 2011-2013). Jurnal Administrasi Bisnis, 27(1).

Antonie, M. S. (2001). Bank Syariah dari Teori ke Praktik. Jakarta: Gemainsani

Fahrial. (2018). Peranan Bank Dalam Pembangunan Ekonomi Nasional. Ensiklopedia Of Journal, 179-184.

Ginting, R. et al (2012). Kondifikasi Peraturan Bank Indonesia Kelembagaan Penilaiaan Tingkat Kesehatan Bank.

Jannah, D. M. (2019). Pengaruh Good Corporate Governance terhadap Kinerja Bank Syariah MANDIRI di Indonesia Periode 2013-2016. Jesya (Jurnal Ekonomi dan Ekonomi Syariah), 2(1), 80-95.

Khalil, M., & Fuadi, R. (2016). Analisis Penggunaan Metode Risk Profile, Good Corporate Governance, Earning, and Capital (Rgec) Dalam Mengukur Kesehatan Bank Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia Periode 2012-2014. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi, 1(1), 20-35.

Khudori, A. (2018). Analisis Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Syariah Berdasarkan Metode RGEC Tahun 2012-2016. JAE (Jurnal Akuntansi Dan Ekonomi), 3(1), 12-34.

Nurwijayanti, M., & Santoso, L. (2018). Analisis Tingkat Kesehatan Bank Dengan Menggunakan Metode RGEC (Risk Profile, Good Corporate Governance, Earnings, Capital) Pada BNI Syariah Tahun 2014-2017. El-Barka: Journal of Islamic Economics and Business, 1(2), 207-233.

Rizkiyah, K., & Suhadak, S. (2017). Analisis Perbandingan Tingkat Kesehatan Bank Berdasarkan Risk Profile, Good Corporate Governance, Earnings Dan Capital (Rgec) Pada Bank Syariah (Studi Pada Bank Syariah Di Indonesia, Malaysia, United Arab Emirates, Dan Kuwait Periode 2011-2015). Jurnal Administrasi Bisnis, 43(1), 163-171.

Surat Edaran No 13 Peraturan Bank Indonesia Tahun 2011. (n.d.).

Thabroni, G. (2021, Februari 11). seupa.id. Dipetik 11 11, 2021, dari Metode Penelitian Deskriptif:Pengertian, Langkah & Maca,: https://serupa.id/metode-penelitian-deskriptif/

Wijayanti, S., & Afifi, Z. (2020). PANDEMIC IMPACT OF COVID-19 ON THE HEALTH OF SYARIAH BANKS. International Journal of Economics, Business and Accounting Research (IJEBAR), 4(4).(Wijayanti & Afifi, 2020)