ANALISIS HUBUNGAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA INGGRIS DENGAN KEMAMPUAN MEMBACA SISWA

Main Article Content

Naila Putri
Rai Priyanti

Abstract

Bahasa Inggris adalah bahasa internasional yang sangat penting di pelajari oleh peserta didik sedari kecil guna untuk memenuhi kebutuhan komunikasi di era globalisasi ini. untuk memiliki kemampuan membaca dan berbahasa yang baik diperlukanlah penguasaan kosakata yang baik juga. tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui hubungan penguasaan kosakata bahasa Inggris dengan kemampuan membaca siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan metode studi literatur. Pengumpulan data yang di dapatkan dalam penelitian ini dilakukan dengan cara mencari jurnal dan buku yang relevan sesuai dengan judul penelitian. Berdasarkan hasil penelitian yang relevan di atas penguasaan kosakata dengan kemampuan membaca dalam bahasa Inggris memiliki hubungan yang sangat erat dimana ketika membaca kita harus menguasai kosakata lebih dari 2.000 kosakata agar dapat memahami struktur kalimat teks tersebut dan dapat memahami isi dari teks tersebut.


 

Article Details

How to Cite
Putri, N., & Priyanti, R. (2023). ANALISIS HUBUNGAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA INGGRIS DENGAN KEMAMPUAN MEMBACA SISWA. Karimah Tauhid, 2(5), 1869–1877. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v2i5.9425
Section
Articles

References

Anggraini, Y. (2022). Jigsaw: Strategi Pembelajaran Dalam Memperkaya Kosakata Bahasa Inggris Pada Siswa. DESANTA (Indonesian of …, 3(September), 310–315. http://jurnal.desantapublisher.com/index.php/desanta/article/view/51%0Ahttp://jurnal.desantapublisher.com/index.php/desanta/article/download/51/48

Bayram, D., & Bayram, D. (2019). Pengajaran Bahasa dan Penelitian Pendidikan. 2(2), 101–113.

Kepala, L., Muslim, U., Al, N., Sultan, U., Tirtayasa, A., & Abidin, S. Z. (2021). Efek Komparatif Penggunaan Cerpen Asli dan Cerpen Lokal sebagai Dua Jenis Sumber Budaya pada Pemahaman Membaca Pembelajar EFL Indonesia.

Kurniawati, T. (2015). Minat Membaca Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 13(2), 227–238.

Mega Febriani Sya, Berliana Kartakusumah, M. M. (2022). Persepsi Kesulitan Bahasa Inggris untuk Meningkatkan Desain Pembelajaran Machine Translated by Google. Ekonomi, Jurnal Internasional Masyarakat, Pemberdayaan Khaldun, Ibnu, 1(1), 29–36.

Nurani, A. F., Febriani Sya, M., & Yektyastuti, R. (2019). Efektivitas Penggunaan Picture Series Dalam Meningkatkan Kosakata Bahasa Inggris Siswa (the Effectiveness of Using Picture Series in Improving Students’ English Vocabulary).

Pertiwi, A. B., Rahmawati, A., & Hafidah, R. (2021). Metode Pembelajaran Kosakata Bahasa Inggris Pada Anak Usia Dini. Kumara Cendekia, 9(2), 95. https://doi.org/10.20961/kc.v9i2.49037

Ratna Susanti. (2019). Penguasaan Kosa Kata Dan Kemampuan Membaca Bahasa. Academia, 01, 87–93.

Rinawati, A., Mirnawati, L. B., & Setiawan, F. (2020). Analisis Hubungan Keterampilan Membaca dengan Keterampilan Menulis Siswa Sekolah Dasar. Education Journal : Journal Educational Research and Development, 4(2), 85–96. https://doi.org/10.31537/ej.v4i2.343

Santosa, P. P. P. (2017). Pengaruh Penguasaan Kosakata terhadap Kemampuan Membaca Teks Persuasif Bahasa Inggris Siswa Kelas X SMK Negeri 2 Depok. Deiksis, 9(02), 170. https://doi.org/10.30998/deiksis.v9i02.1823

Susilawaty. (2021). Penguasaan Kosakata Pada Aspek Menulis Bahasa Indonesia Siswa Kelas V Sekolah Dasar Kecamatan Sungai Tabuk. Prosding Seminar Nasional Lingkungan Lahan Basah, 6(1), 2. https://snllb.ulm.ac.id/prosiding/index.php/snllb-lit/article/view/455/470