PEMAHAMAN SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS MENGGUNAKAN MEDIA VIDIO DI KELAS IV SEKOLAH DASAR

Authors

  • Hanna Shofia Hanna Nisa Universitas Djuanda

DOI:

https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v2i1.7804

Keywords:

Pengembangan Pemahaman, Pembelajaran Bahasa Inggris, Media Vidio

Abstract

Pemahaman dalam kelas bahasa Inggris adalah proses dimana seseorang belajar dan menguasai bahasa Inggris. Namun pada kenyataanya belum semua teknik pembelajaran dimaksimalkan di kelas termasuk penggunaan vidio. Tujuan penelitian ini untuk memperoleh pemahaman yang mendalam dan  komprehensif mengenai pemahaman peserta didik menggunakan metode video dalam  pembelajaran bahasa Inggris, proses pemahaman peserta didik setelah melihat video dan  penelitian ini  dilakukan oleh kelas IV SD Arrofi’iyah. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini adalah  observasi, yang dilakukan kepada murid kelas IV SD Arrofi’iyah. pengisian soal, dan studi pustaka mengenai materi terkait dengan judul. Hasil analisis yang telah dilakukan dalam pembelajaran bahasa Inggris agar dapat mengembangkan kemampuan pemahaman peserta didik mengenai materi pembelajaran menggunakan media video. namun dapat di simpulkan pembelajaran menggunakan video sangatlah menyenangkan, akan tetapi pemahaman peserta didik dalam memahami pembelajaran sangat berbeda-beda, sehingga media video dalam pemahaman pembelajaran bahasa inggris  cukup efektif, namun tidak semua siswa dapat memahami materi bahasa inggris. Yang mana anak Sekolah Dasar masih memerlukan bimbingan seorang guru dalam memahami materi pembelajaran bahasa inggris tersebut.

References

Al Irsyadi, F. Y., Annas, R., & Kurniawan, Y. I. (2019). Game Edukasi Pembelajaran Bahasa Inggris untuk Pengenalan Benda-Benda di Rumah bagi Siswa Kelas 4 Sekolah Dasar. Jurnal Teknologi Dan Informasi, 9(2), 78–92. https://doi.org/10.34010/jati.v9i2.1844

Anisa, & Sya, M. F. . (2022). Pembelajaran Bahasa Inggris Menggunakan Metode English Is Fun di Sekolah Dasar. KARIMAH TAUHID, 1(3), 352–356. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v1i3.7819

Annisa, N., Saragih, A. H., & Mursid, R. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Pada Mata Pelajaran Bahasa Inggris. Jurnal Teknologi Informasi & Komunikasi Dalam Pendidikan, 5(2), 210–221. https://doi.org/10.24114/jtikp.v5i2.12599

Az Zahra, A. S., & Sya, M. F. . (2022). Permasalah dan Solusi Pengajaran Bahasa Inggris di Sekolah (SD) . KARIMAH TAUHID, 1(4), 481–488. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v1i4.7815

Dalilah, W. K., & Sya, M. F. . (2022). PROBLEMATIKA BERBICARA BAHASA INGGRIS PADA ANAK SEKOLAH DASAR. KARIMAH TAUHID, 1(4), 474–480. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v1i4.7828

Devi Maharani Santika, I. D. A., Mahatma Agung, I. G. A., & Apriliani, K. (2021). Video Pembelajaran untuk Peningkatan Kemampuan Bahasa Inggris Tingkat Sekolah Dasar. International Journal of Community Service Learning, 5(4), 342. https://doi.org/10.23887/ijcsl.v5i4.40865

Fathin, D. U. ., & Sya, M. F. . (2022). Pandangan Guru Terhadap Siswa Yang Kesulitan Dalam Pengucapan Berbahasa Inggris Di Sekolah Dasar. KARIMAH TAUHID, 1(4), 468–473. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v1i4.7827

Febriani, R., & Sya, M. F. . (2022). Kesulitan Siswa Sekolah Dasar Dalam Pengucapan Bahasa Inggris . KARIMAH TAUHID, 1(4), 461–467. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v1i4.7817

Hadi, S. (2017). Efektivitas Penggunaan Video Sebagai Media. Prosiding TEP & PDs, Tema: 1 No, 96–102.

Imam Gunawan, A. R. P. (2012). TAKSONOMI BLOOM – REVISI RANAH KOGNITIF: KERANGKA LANDASAN UNTUK PEMBELAJARAN, PENGAJARAN, DAN PENILAIAN. 2. http://e-journal.unipma.ac.id/index.php/PE/article/view/50

Inayah, Y., & Sya, M. F. . (2022). Kreatifitas Berfikir Siswa dalam Pembelajaran Bahasa Inggris di Sekolah Dasar. KARIMAH TAUHID, 1(3), 339–345. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v1i3.7822

Putri, D. A. ., & Sya, M. F. . (2022). Kemampuan Pengucapan Bahasa Inggris di Tingkat Sekolah Dasar. KARIMAH TAUHID, 1(3), 357–364. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v1i3.7820

Sondakh, D. C., & Sya, M. F. . (2022). Kesulitan Pembelajaran Kosakata Bahasa Inggris Tingkat Sekolah Dasar. KARIMAH TAUHID, 1(3), 346–351. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v1i3.7818

Sya, M. F., & Helmanto, F. (2020). Pemerataan Pembelajaran Muatan Lokal Bahasa Inggris Sekolah Dasar Indonesia. DIDAKTIKA TAUHIDI: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 7(1), 71. https://doi.org/10.30997/dt.v7i1.2348

Wijaya, I. K. (2015). Pembelajaran Bahasa Inggris Di Sekolah Dasar. BAHTERA : Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra, 14(2), 120–128. https://doi.org/10.21009/bahtera.142.02

Yestiani, D. K., & Zahwa, N. (2020). Peran Guru dalam Pembelajaran pada Siswa Sekolah Dasar. Fondatia, 4(1), 41–47. https://doi.org/10.36088/fondatia.v4i1.515

Yudianto, A. (2017). Penerapan Video Sebagai Media Pembelajaran. Seminar Nasional Pendidikan 2017, 234–237.

Zein, M. S. (2017). Elementary English education in Indonesia : Policy developments , current practices , and future prospects. 33(1), 53–59. https://doi.org/10.1017/S0266078416000407

Downloads

Published

2023-02-18

How to Cite

Shofia Hanna Nisa, H. (2023). PEMAHAMAN SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS MENGGUNAKAN MEDIA VIDIO DI KELAS IV SEKOLAH DASAR. Karimah Tauhid, 2(1), 295–302. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v2i1.7804
Abstract viewed = 105 times