Strategi Peningkatan Kinerja untuk Maksimalisasi Kepuasan Pelanggan Melalui Penerapan Store Atmosphere

Authors

  • Hanna Maulyda Assyfa Universitas Djuanda
  • Zahra Alfira Universitas Djuanda
  • Della Laela Fitri Universitas Djuanda
  • Refaldi Indra Purnama Universitas Djuanda
  • Bayu Ardiansyah Universitas Djuanda

DOI:

https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v3i7.14107

Keywords:

Store Atmosphere, Ritel, Kepuasan pelanggan, Importance Performance Analysis

Abstract

Dalam perkembangan industri ritel saat ini yang semakin kompetitif, store atmosphere (suasana toko) di Indomaret Rancamaya cabang Ciawi memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian dan keputusan pelanggan, tetapi belum diteliti secara mendalam. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis elemen-elemen store atmosphere yang mempengaruhi kepuasan pelanggan dengan menggunakan metode Importance dan Performance Analysis (IPA) penelitian ini nengumpulakan data melalui kuesioner yang dibagikan kepada 50 pelanggan di Indomaret cabang Rancamaya Ciawi kemudian dianalisis menggunakan metode Importance Performance Analysis (IPA) untuk mengidentifikasi aspek aspek yang membutuhkan perbaikan. Hasil penelitian menunjukan bahwa aspek seperti desain eksterior, perlu ditingkatkan karena memiliki tingkat kepentingan tinggi namun kinerja nya masih dianggap kurang oleh pelanggan. Sebaliknya, elemen seperti papan nama yang jelas dan kenyamanan lingkungan perlu dipertahankan karena dianggap sudah memenuhi harapan pelanggan.

References

Agil, A. M., & Hanifa, F. H. (2023). Analisis Kualitas Pelayanan dengan Menggunakan Metode IPA ( Importance Performance Analysis) Studi Pada 18 Kopi dan Minuman Kabupaten Bandung Tahun 2023. eProsiding Sains Terapan.

Alfin, M. R., & Nurdin, S. (2017). Pengaruh Store Atmosphere Pada Kepuasan Pelanggan yang Berimplikasi Pada Loyalitas Pelanggan . Jurnal Ecodomica.

Ilham, S., Silaningsih, E., Kartini, T., & Gemina, D. (2024). Peningkatan Kepuasan Pelanggan Melalui Strategi Store Atmosphere. Jurnal Manajemen Terapan dan Keuangan.

Iradawati, S. N., & Imamah, N. (2018). The Strategy of Coffe Customer Stisfaction Improvment Through Atmosphere Store, Discounts and Service Quality (Study at Ebesqu Kofie & Eatery Malang). JAE : Jurnal Akuntansi dan Ekonomi .

Kurniawan, D., & Kunto, Y. S. (2013). Pengaruh Promosi dan Store Atmosphere terhadap Implus Buying dengan Shopping Emotion Sebagai Variabel Intervening Studi Kasus di Matahari Dapartemen Store cabang Supermall Surabaya. Junal Manajemen Pemasaran Petra, 1-8.

Meldarianda, R., & S, H. L. (2010). Pengaruh Store Atmosphere terhadap Minat Beli Konsumen pada Resort Cafe Atmosphere Bandung. Jurnal Bisnis dan Ekonomi (JBE), 97-108.

Ramadhanti, E., & Marlena, N. (2021). Analisis Strategi Kualitas Layanan Menggunakan Metode Importance Performance Analysis (IPA). Jurnal FEB Unmul, 431-441.

Tunjungsari, S. V., DH, A. F., & Mawardi, M. K. (2016). Pengaruh Store Atmosphere (Suasana Toko) Terhadap Emosi Serta Dampaknya Pada Keputusan Kembelian (Survei pada Pembelian di Ria Djeneka Coffe dan Resto, Kota Batu). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB).

Umamah. (2018). Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pelanggan yang Dimediasi oleh Kepercayaan. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB .

Downloads

Published

2024-07-18

How to Cite

Assyfa, H. M., Alfira, Z., Fitri, D. L., Purnama, R. I., & Ardiansyah , B. (2024). Strategi Peningkatan Kinerja untuk Maksimalisasi Kepuasan Pelanggan Melalui Penerapan Store Atmosphere. Karimah Tauhid, 3(7), 7465–7474. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v3i7.14107
Abstract viewed = 4 times

Most read articles by the same author(s)